Selasa, 28 April 2015

Tradisi Jepang “Hanami”



Inilah keadaan saat masyarakat jepang seperti mahasiswa-mahasiswi jepang, siswa-sisiwi SD,SMP dan SMA, karyawan di jepang, dan banyak lagi piknik di bawah pohon bunga sakura sambul menunggu bunga sakura yang indah mekar. sambil menunggu, mereka memakan makanan jepang, meminum sake, mengobrol-ngobrol, dan lain-lain. Cuaca yang sangat mendukung dan sangat sejuk.
moment indah yang sering ditunggu-tunggu oleh masyarakat jepang.
Tradisi ini selalu dilaksanakan oleh masyarakat-masyarakat jepang pada saat hanami.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar